Seringkali masalah sakit maag ini dianggap tidak terlalu berbahayaoleh kebanyakan orang, hanya minum obat sakit maag yang banyak dijual di warung-warung atau di toko kesehatan dan dianggap selesai, tanpa berusaha untuk merubah pola hidup sehat, maka jika dibiarkan berlarut-larut maka akan berbahaya, bahkan penderita yang mengalami sakit maag akut akan membahayakan hidup mereka dan biasanya sakit maag ini sering terjadi kepada orang-orang yang sibuk dalam pekerjaannya atau orang-orang yang tidak menjalankan pola hidup sehat.
- Sering makan dengan waktu yang tidak teratur
- Terlalu sering telat makan
- Makan dengan porsi yang terlalu banyak
- Tidak mengunyah makanan dengan baik
- Stress
- Pola tidur yang tidak teratur
- Minum minuman yang beralkohol
- Mengkonsumsi obat-obatan tertentu
- Makan makanan pedas
- Terdapat mikroorganisme yang merugikan di dalam lambung
- Asam lambung yang berlebih
- Maag ringan, biasanya kebanyakan orang berada pada sakit maag jenis ringan ini, jika diteliti akan ditemukan asam lambung yang berlebih di dalam lambung.
- Maag sedang, penderita sakit maag jenis ini biasanya ditandai dengan gejala seperti sakit, perih dan mual.
- Maag kronis, jenis ini berada pada tingkat intensitas yang lebih parah dari jenis sakit maag sedang ditandai dengan panas, bengkak, nyeri dan gangguan fungsi organ di dalam tubuh
- Kanker lambung, ini adalah jenis sakit maag yang sangat berbahaya penyebabnya karena awal sakit maag yang dibiarkan berlarut-larut sehingga bertumbuhnya mikroorganisme yang merugikan yaitu helycobacter pylori.
Beberapa gejala yang perlu anda ketahui jika anda terkena penyakit maag :
- Perut kembung
- Nyeri dan perih di sekitar perut dan dada
- Sering bersendawa
- Sering merasa mual dan ingin muntah
- Sakit pada saat buang air besar
- Kondisi tubuh melemah
- Demamngobati tukak lambung
Obat sakit maag biasanya diminum 2 jam sebelum makan supaya asam lambung di dalam lambung dapat dinetralisir terlebih dahulu, karena di dalam lambung terdapat luka-luka jika terkena asam lambung akan menimbuklan perih.
Obat sakit maag yang bisanya digunakan adalah:
- Antasida, berfungsi menetralisir asam lambung dan menghilangkan rasa nyeri
- Ranitidin, mengobati tukak lambung
- Simetidin, mengobati dispepsia
- Pankreatin, mengatasi gangguan sakit pencernaan seperti mual, kembung dan sering mengeluarkan gas
- Anti sekretorik, berfungsi menekan sekresi asam
- Agen Cytoprotektif, melindungi jaringan mukosa lambung dan usus halus
- Pompa Proton, menghentikan produksi asam lambung dan menghambat infeksi bakteri helycobacter pylori
- Minuman yang dapat merangsang keluarnya asam lambung seperti susu, kopi, anggur putih dan sari buah sitrus.
- Makanan yang sangat asam atau pedas karena dapat ngeiritasi dinding lambung seperti cabai, cuka, dan merica
- Makanan yang dapat membuat klep kerongkongan bagian bawah melemah sehingga cairan lambung dapat naik ke kerongkongan seperti gorengan, coklat, alkohol makan tinggi lemak
- Makanan dan minuman yang mengandung banyak gas dan banyak serat seperti kol, sawi, pisang ambon, nangka, kedondong, buah yang dikeringkan dan minuman bersoda.
- Makanan yang susah dicerna oleh lambung seperti makanan berlemak, coklat, kue tar dan keju.
- Kegiatan yang dapat meningkatkan asam lambung seperti merokok dan makan permen karet
Artikel lainnya yang perlu anda ketahui : Gejala penyakit stroke dan penyebabnya
Facebook Comments
Terima kasih telah membaca Artikel Sakit maag dan penyebabnya . Jika Anda ingin Copy Paste Artikel ini, Harap cantumkan Link Sakit maag dan penyebabnya sebagai sumbernya.
13 comments
mantap informasinya ..
Balassaya ternyata terkena maag Ringan nih..
terima kaish atas infonya kawann. :)
Sama-sama kawan... sukses selalu :)
Balassaya maag tapi saya tidak mual dan muntah? Cuma kembung ulu ati
Balassetiap orang berbeda gejalanya dan tergantung juga seberapa parah sakitnya, makasih kunjungannya sob semoga bermanfaat :)
BalasKalau makan tidak taratur memang rentan sekali terserang penyakit maag. Jadi perlu makan yang teratur ya mas dan pola makannya juga baik, serta kandungan gizinya juga bagus apabila kita tidak ingin terkena penyakit maag :)
BalasBetul mbak Ririn seratus deh hehe...
Balasterimakasih mbak Zharifah Putri, makasih juga buat kunjungannya semoga bermanfaat :)
BalasTrmksh infonya. Kalo sy termsuk maag yg mana ya? Perut ga perih. Gejalanya kepala pusing,mual, trus ga kuat sama angin luar. Jd hmpir g bs kluar rmh sm skali. Kalo kena angin pusing dan mualnya tmh menjadi2. Sdh ke dokter,diagnosa dokter aku kena gastritis.sdh diksh obat tp blum ada perkembngan. Gmana solusinya y mas?
BalasOya satu lg,aku browsing2 ada slh satu bcaan kalo mengunyah permen krt justru itu mengurangi asam lambung ktanya.info dr bcaan itu g tpat berrti y mas?
Sblm dan sesdhy Mksh.
Penyakit maag adalah penyakit lambung dan penyakit maag sendiri bersifat luas, sedangkan gastritis adalah merupakan salah satu penyebab keluhan dari sakit maag itu sendiri.
BalasSebaiknya konsultasikan kembali dengan dokter agar bisa diberi obat yang tepat semoga bermanfaat :)
Memang masih banyak yang memperdebatkan masalah permen karet dengan gangguan lambung ada yang bilang baik untuk lambung tapi ada juga yang tidak setuju dengan pendapat tersebut.
BalasPermen karet bisa membuat penderita maag sering bersendawa karena meningkatkan udara yang tertelan dan akibatnya asam lambung akan sering naik ke kerongkongan, selain itu bahan dasar permen karet ada beberapa yang mengandung zat toksik dan dapat menyebabkan gangguan pencernaan.
Ok, thanks banget sob untuk berbagai informasi, kalau boleh mint donk link referensinya biar lebih percaya dengan kredibilitas penulisnya?! obat herbal maag kronis
BalasImpotensi, dimana ketidakmampuan laki laki dekat ereksi di mana penyebabnya oleh dua mungkin saja yaitu organik: ada gaya-gayanya guna persarafan atau pembuluh darah penis. cowok dgn kencing indah uzur kelumpuhan saraf tulang belakang setelah pembedahan prostat. Kejiwaan : oleh dikarenakan ada kendala kejiwaan , ereksi tidak dapat terjadi Ejakulasi dini contohnya ini sering disebabkan oleh elemen kejiwaan yg tak stabil.
BalasJika Anda memiliki pertanyaan seputar penyakit kelamin yang anda rasakan, jangan ragu untuk bertanya pada kami karena isi konsultasi aman terjaga, privasi pasien terlindugi, dan anda bisa tenang berkonsultasi langsung dengan kami. Anda dapat menghubungi hotline di (021)-62303060 untuk berbicara dengan ahli Klinik Apollo, atau klik website bawah ini untuk berkonsultasi dengan ahli klinik Apollo.
Silahkan berkomentar sesuai dengan isi artikel...
--------------------------------------- Mohon perhatiannya --------------------------------------------
1. Dilarang spam disini ya...
2. Dilarang menaruh link aktif di komentar, pasti akan dihapus.
3. Maaf sobat, menaruh URL atau link mati di komentar juga akan dihapus.
4. Komentar yang mengandung unsur iklan, sara maupun pornografi akan dihapus juga.
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Terimakasih atas kunjungannya sobat :)