logo blog
Selamat Datang Di Blog Rahasia hidup sehat
Terima kasih atas kunjungan Anda di blog Rahasia hidup sehat,
semoga artikel-artikel di blog Rahasia hidup sehat ini bisa bermanfaat bagi kita semua
Salam sehat selalu.

Tips cara menghilangkan stres

Cara menghilangkan stres - Stres banyak dialami oleh masyarakat perkotaan saat ini di seluruh dunia, karena dipengaruhi oleh berbagai hal seperti tuntutan pekerjaan, ekonomi keluarga, sakit penyakit dan lain sebagainya.
Namun apakah stres itu ? Stres adalah suatu kondisi yang terjadi dikarenakan tekanan yang melebihi kemampuan maksimum seseorang secara psikologis sehingga tindakannya menjadi kurang terkontrol secara sehat serta terganggunya sistem metabolisme tubuh sehingga menimbulkan berbagai macam penyakit .
Biasanya stres mudah terjadi kepada tipe orang yang perasa, kurang percaya diri, perfeksionis dan temperamental, dengan pemicu seperti beban fisik, ketidak puasan, kehilangan, kekhawatiran ataupun kegagalan menimbulkan efek stres yang kerkepanjangan.
Stres adalah sesuatu keadaan yang tidak bisa kita dihindari karena merupakan bagian dari kehidupan manusia, tapi kita dapat mengkontrol stres agar tidak menjadikan hal yang buruk bagi hidup kita.
Stres tidak selamanya buruk namun stres juga dapat bermanfaat bagi kehidupan seseorang seperti tantangan dan motivasi sehingga seseorang menjadi lebih maju, asalkan stres tersebut masih dalam kondisi yang wajar.
Tips cara menghilangkan stres
Stres

Beberapa tips cara menghilangkan stres:
  • Tidurlah secara teratur 8 jam setiap hari dan biasakan untuk tidur tidak terlalu larut.
  • Minumlah air putih 8 gelas atau 2 liter setiap hari sehingga suplai oksigen ke otak tercukupi.
  • Jika anda seorang pekerja dengan pekerjaan yang menumpuk di kantor usahakanlah untuk berhenti sejenak di sela-sela kesibukan, lakukan stretching ringan dengan cara meregangkan kedua tangan dan megerak-gerakkan kepala kekira dan kanan. 
  • Setiap satu setengah jam sekali lakukan jalan-jalan sebentar misal menghirup udara segar di luar atau melihat-lihat keluar ruangan.
  • Aturlah waktu kerja anda dengan baik, jika anda bekerja bekerjalah dengan fokus pada pekerjaan, namun saat anda tidak bekerja usahakanlah untuk tidak memikirkan urusan pekerjaan.
  • Luangkan setiap harinya sekitar 10 menit untuk rilex, nikmati keadaan disekitar anda sambil meregangkan otot-otot leher, bahu, lengan, dada dan lainnya.
  • Ambil waktu sejenak selama 5 menit untuk menarik nafas dalam-dalam dan mengeluarkannya secara perlahan-lahan di sela-sela kesibukan.
  • Putar music yang lembut agar pikiran anda tidak tegang dan bernyanyilah sekali waktu.
  • Simpanlah hal-hal yang membuat anda tertawa, mungkin itu video, cerita-cerita lucu atau pengalaman pribadi yang lucu yang bisa anda tulis, sehingga bisa anda baca atau lihat jika diperlukan.
  • Lakukan senam tubuh ringan dan juga senam wajah dengan menggerak gerakkan otot di wajah seperti mulut, rahang, hidung, pipi, jidat dan lainnya.
  • Ambil waktu 1 minggu sekali dengan menghibur diri anda dengan menonton film, menikmati makan malam di luar, berekreasi dan lain-lainnya bersama teman atau keluarga anda.
  • Berolahraga secara teratur.
  • Jika anda menggemari hobby tertentu tekunilah hobby anda.
  • Hindari pencetus terjadinya stres, bila perlu lakukan perubahan. 
  • Bersosialisasilah dengan orang lain dan jangan terlalu menyendiri.
  • Bergembiralah setiap hari, beri senyuman pada orang-orang di sekitar anda.
  • Selalu bersyukur.
  • Jika anda mengalami stres cukup berat berkonsultasilah dengan psikiater, agar stres anda tidak bertambah parah.
Stres merupakan keadaan batin yang membuat orang tersebut mengalami perasaan khawatir, cemas, takut, merasa tidak aman, ledakan perasaan yang berlebihan dan berbagai tekanan lainnya yang membuat keseimbangan tubuh terganggu.
Saat seseorang mengalami stres, tubuhnya akan bereaksi sehingga memicu terjadinya bermacam reaksi biokimia di dalam tubuh, seperti kadar adrenalin aliran darah meningkat, gula, kolesterol dan asam lemak tersalurkan ke dalam aliran darah, tekanan darah naik dan jantung berdegup kencang, saat glukosa mengalir ke otak sehingga kadar kolesterol menjadi meningkat berakibat munculnya barbagai masalah bagi tubuh.

Akibat yang ditimbulkan dari stres adalah :
Tegang dan stres sangat berkaitan erat, juga timbulnya rasa sakit yang diakibatkan oleh ketegangan karena stres,  hal ini berdampak pada terjadinya penyempitan pembuluh darah nadi, aliran darah ke bagian kepala menjadi terganggu karena menurunnya jumlah darah yang mengalir ke bagian tertentu di kepala sehingga mengakibatkan terjadinya sakit di kepala.
Selain itu juga zat norepinefrin dan adrenalin yang mempengaruhi sistem saraf di saat stres berlangsung juga dikeluarkan berakibat ketegangan otot menjadi cepat dan meningkat sehingga menimbulkan rasa sakit.

Facebook Comments
Terima kasih telah membaca Artikel Tips cara menghilangkan stres . Jika Anda ingin Copy Paste Artikel ini, Harap cantumkan Link Tips cara menghilangkan stres sebagai sumbernya.
Enter your email address to get update from Rahasia hidup sehat.
Print PDF
Next
« Prev Post
Previous
Next Post »

68 comments

banyak juga yah efek dari stress. salah satunya mungkin jika pas tanggal tua, saya suka stress mas...heheheh

Balas

@Indah P: Iya mbak sama saya juga hehe...
@Blogaul: Terimakasih sob :)

Balas

tips yang bagus.. jika stress saya selalu tidur lewat..

Balas

@Mizz Aiza: Makasih sob buat kunjungannya, yang penting stresnya gak berlarut-larut ya :)

Balas

Tips yang pertama susah dihilangin gan. saya insomnia terus

Balas

@Fazri: Mungkin terlalu banyak pikiran gan, bikin rilex aja :)

Balas

NIce info mas, sangat berguna sekali terimakasih banyak sudah berbagi

Balas

@Kolom Tutorial: Makasih mas atas support serta kunjungannya :)

Balas

terima kasih kerana berkongsi cara menghilangkan stress.. :)

Balas

@Faizal Avro-Avava: Sama-sama kawan, makasih sudah berkunjung :)

Balas

Betul juga kalo olahraga teratur bisa mengurangi stres, asal bukan pertandingan atau berbau kalah menang,, malah bikin stres kalo kalah nantinya..
heheeee
jadi ya jogging aja dach..

Balas

Kalau saya sedang stress, cara ampuh mengatasinya adalah dengan nonton film. Begitu keluar dari bioskop langsung fresh lagi....

Balas

hehehe... makin lama di depan komputer juga jadi sering sakit nih yaa.. hehehehe

Balas

@Heru Jepon:Iya betul sob, olahraga ringan seperti jogging juga menyehatkan :)
@Rasito Rasta: Betul sob, kita harus meluangkan waktu untuk refresing minimal sebulan sekali, seperti nonton film, yang bagus film apa sob?
@Wong Ndablek:Jangan terlalu lama di depan komputer sob, setiap 1 jam sekali berhenti dulu sambil jalan-jalan, radiasinya dari cahaya komputer juga gak bagus buat mata :)

Balas

74 done.. isi web nya keren gitu (coba speaking indonesia :)

Balas

@Aminin: Rilex dikit la sobat, haha... :)
@Faizal Avro-Avava: Makasih kawan udah follow back, speaking indonesianya good :)

Balas

oke nih tipsnya,boleh juga buat di coba

Balas

@Faceblog Evolutions: Makasih sob udah mampir... iya sob nggak ada salahnya dicoba :)

Balas

stress kalau dibiarkan memang bisa merusak segala-galanya, termasuk kesehatan...terimakasih sudah berbagi tips sobat :-)

Balas

jaman sekarang anak usia dini pun mengalami stress juga, mungkin saja tekanan mental belum siap menghadapi pesatnya teknologi modern yg secara ndak langsung sudah mempengaruhi pola hidup para ABEGEH

Balas

@BlogS of Hariyanto: Bener sob... makasih kunjungannya :)
@Indah P: Iya betul juga sih... semakin hari teknologi semakin maju, semakin berat juga buat ngikutinnya, hmmm :)

Balas

Stress obatnya Iman dan Taqwa ( Rhoma Irama ),,,,,
Pantesan saya suka stress kalau lagi kerja,mungkin akibat dari kurang tidur yg shrsnya 8jam,sedangkan jam dua dini hari saya baru tidur,heuheuheu,,,,,,Terimakasih gan atas infonya nih,,,

Balas

@Dede Thea: Iya kang Dede... harus tidur cukup biar badan juga gak gampang sakit... makasih kunjungannya :)

Balas

setelah saya ikuti tips anda sekarang saya sudah tidak stres kagi gan makasih

Balas

@kumpulan film terbaru: Sama-sama gan... makasih udah berkunjung :)

Balas

@Blogaul: Sama-sama gan... silahkan dicoba semoga bermanfaat :)

Balas

baca yang konyol2 biasanya mujarab. nice share .. follow ya @oon_modeon

Balas

@Anonymous: Iya sob itu bisa juga membuat rilex, apalagi jika bacaan atau nonton film yang bisa kita ketawa itu sangat baik untuk penderita stres, makasih kunjungannya kawan :)

Balas

terima kasih bantak sobatt . . .hal tersebut tentunya sangat dibutuhkan oleh seseorang yang super sibuk senang bisa berkunjung!!!

Balas

@azka: Sama-sama...Makasih sob sudah mampir disini :)

Balas

@cara tips mengatasi: Makasih sobat... semoga bermanfaat :)

Balas

kata bang Haji,,,"Stres obatnya Iman dan Taqwa"serta mensyukuri apa adanya,,,,bener juga eayahhhh,,,

Balas

Betul juga kang Dede, yang juga sangat penting adalah selalu bersyukur... mantap kang :)

Balas

obat stres adalah KEMBALI PADA ALLH SWT.SECARA TOTAL.LAHIR DAN BATIN

Balas

Amin sob, betul banget itu yang paling utama :)

Balas

setelah saya baca seluruh artikel dan akhirnya saya menemukan apa yang saya cari selama ini kami cari. saya ucapkan terima kasih y, masalahnya ahir2 ini banyak pikiran.

Balas

Coba untuk rebih rilex sob, hindari hal-hal yang dapat memicu terjadinyanya stes dan banyaklah berdoa... Makasih kunjungannya semoga bermanfaat :)

Balas

bolehh juga dicoba . . .terima kasih banyak sobatt sidah mau berbagi tipsnya!!!

Balas

kalau cara menghilangkan stress karena galau gimana nieh ada yang tahu ???

Balas

sama-sama sob semoga bermanfaat :)

Balas

cari kesibukan aja sob, atau dengerin musik hehe...

Balas

gada obat tipsnya, makasih teramat sangat ya mas, smoga masnya bsa masuk surga kelak krn sdh mmbntu org yg stres, krn stres itu rasanya nyiksa bgt

Balas

Amin... iya sob kalau stres terlalu berat sangat menyiksa, karena itu hindari pemicu stres dan lakukan kegiatan yang bisa mengurangi stres, seperti hobby, kumpul teman-teman, mendengarkan musik dll, dan satu lagi mungkin lebih banyak mendekatkan diri dengan yang di atas... semoga bermanfaat :)

Balas

Stress memang sangat tidak diinginkan oleh setiap orang. Pasalnya, dengan munculnya stress berakibat akan menghambat berbagai kegiatan kita sehari-hari. Namun, tanpa sengaja, stress selalu muncul dengan sendirinya sebagai konsekuensi tekanan fikiran yang terlalu berat.

Dan bahayanya lagi, muncul nya stress bisa menimbulkan penyakit lain, seperti serangan jantung, stroke, dan lain sebagainya. Tentu saja kita menginginkan hal itu terjadi pada diri kita.

Tips yang dikemukakan diatas sangat membantu sekali untuk mengatasi yang namanya stress. Thanks mas atas share nya :)

Balas

sama-sama mbak Wahyu semoga bermanfaat bagi yang membutuhkan... terimakasih atas kunjungan dan komentarnya... salam sehat :)

Balas

bagus sekali artikelnya

Balas

Terimakasih sob semoga bermanfaat :)

Balas

sesekali menghilangkan stres dengan mengajak keluarga liburan. ada juga yang bilang tips paling murah adalah memperbanyak senyum dan bercnda dengan teman sejawat.

Balas

betul sob dengan tersenyum dan tertawa merupakan salah satu cara untuk menghilangkan stres yang murah namun sangat luar biasa hasilnya :)

Balas

Meanrik artikel nya Mas, penyakit ini
Yang sering saya alami bila tertimpa
Masalah, maka secara alamiah penyakit
Setres ini, datang tanpa ada gejala nya
Terlebih dulu, Terima kasih Mas,
sudah berbagi artikel ini, salam sukses

Balas

terimakasih bayak atas informasinya

Balas

memang sob kalau lagi ada masalah bisa bikin stres pikiran, semoga artikel diatas bisa bermanfaat :)

Balas

sangat membantu sekali artikelnya gan :)

Balas

sama-sama gan semoga bermanfaat :)

Balas

bgus ne tipznya, emg dgn sgala rutinitas yg ada sering memicu strez..!!!
thank'z...

Balas

Iya sob karena itu biasakan untuk lebih rileks dalam menjalani rutinitas sehari-hari, makasih kujungannya :)

Balas

pas banget tipsnya gan kebetulan ane sering2 stres jadi ane berterima kasih sama agan yang udah nge post artikel tentang cara menghilangkan stres ini hehehehe... buat adminya salam sukses aja..

Balas

sama-sama gan, memang kita seringkali mengalami stres, tapi yang penting kita tidak tidak berlarut-larut terus dalam stres, dibikin rileks aja :)

Balas

kalau pikiran tenang strezpun hilang..!!!
tpi buat tenangnya itu yg susah...

Balas

banyak cara untuk menghilangkan stres dengan menekuni hobby salah satunya sob :)

Balas

akhir akhir ini susah tidur nih mas, jadi agak stress akunya. :-(

Balas

mungkin terlalu banyak pikiran yah mas, jadi tidak bisa tidur :)

Balas
This comment has been removed by a blog administrator.

Minum banyak air putih merupakan salah satu cara untuk membantu mengatasi stres tapi tentunya banyak faktor yang mempengaruhi masalah stres tersebut.
Maaf mas harap tidak menyertakan url dalam komentar, makasih kunjungannya :)

Balas

Cara menghilangkannya mudah, beri waktu untuk sendiri dulu, berikan ruang untuk kestresan tersebut, ntah nangis, tiduran, liburan, setelah itu biasanya tidak lagi.

Balas

FIFAQQ Adalah website yang paling digemari saat ini oleh para pecinta judi online
Dengan adanya 8 game terbaik yang disediakan oleh pihak website FIFAQQ , akan banyak mengundang para pecinta judi poker online untuk bermain diwebsite FIFAQQ .

- 100% Mudah Menang & Fairplay Game
- Minimal Deposit Rp 25.000,- & Withdraw Rp 25.000,-
- Bonus Turnover 0.5% (Tanpa Syarat)
- Bonus Referral 20% (Seumur Hidup)
- Sistem keamanan terbaru
- Support 5 Bank Local ( BCA , BNI , BRI , DANAMON , MANDIRI ) Dan Menerima Semua Bank - Semua Bank 24 Jam

Keunggulan jika bergabung di website FIFAQQ:

8 Game Yang disediakan oleh pihak FIFAQQ:diantaranya adalah :

* AduQ
* BandarQ
* Bandar Poker
* Bandar 66 ( New Games )
* Capsa Susun
* Domino QQ
* Poker
* Sakong

Contact Us
BBM : D8BB4C1B
WA : +855978848376

Tunggu apalagi ? Daftarkan diri anda segera juga dan menangkan jackpot jutaan rupiah hanya dengan modal Rp 25.000,-
Hanya Dififaqq. com
FIFAQQ Adalah website yang paling digemari saat ini oleh para pecinta judi online
Dengan adanya 8 game terbaik yang disediakan oleh pihak website FIFAQQ , akan banyak mengundang para pecinta judi poker online untuk bermain diwebsite FIFAQQ .

- 100% Mudah Menang & Fairplay Game
- Minimal Deposit Rp 25.000,- & Withdraw Rp 25.000,-
- Bonus Turnover 0.5% (Tanpa Syarat)
- Bonus Referral 20% (Seumur Hidup)
- Sistem keamanan terbaru
- Support 5 Bank Local ( BCA , BNI , BRI , DANAMON , MANDIRI ) Dan Menerima Semua Bank - Semua Bank 24 Jam

Keunggulan jika bergabung di website FIFAQQ:

8 Game Yang disediakan oleh pihak FIFAQQ:diantaranya adalah :

* AduQ
* BandarQ
* Bandar Poker
* Bandar 66 ( New Games )
* Capsa Susun
* Domino QQ
* Poker
* Sakong

Contact Us
BBM : D8BB4C1B
WA : +855978848376

Tunggu apalagi ? Daftarkan diri anda segera juga dan menangkan jackpot jutaan rupiah hanya dengan modal Rp 25.000,-
Hanya Dififaqq. com

Balas

Silahkan berkomentar sesuai dengan isi artikel...

--------------------------------------- Mohon perhatiannya --------------------------------------------
1. Dilarang spam disini ya...
2. Dilarang menaruh link aktif di komentar, pasti akan dihapus.
3. Maaf sobat, menaruh URL atau link mati di komentar juga akan dihapus.
4. Komentar yang mengandung unsur iklan, sara maupun pornografi akan dihapus juga.
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Terimakasih atas kunjungannya sobat :)

Copyright © 2013. Rahasia hidup sehat - All Rights Reserved | Template Created by Kompi Ajaib Proudly powered by Blogger